Bendera yang realistis


Tutorial kali ini adalah tentang efek bendera yang realistic, kadang kita pernah membuat bendera di photoshop, namun kelihatan biasa banget, artinya tidak ada kesan realisticnya, langsung aja guys....

1. kita buat bendera tercinta kita dengan rectangel tool seperti ini..


2. setelah itu, buat layer baru di atasnya dan kita tambahkan garis-garis seperti contoh, dengan menggunakan brush tool...


3. masih aktif pada layer tersebut, kita tekan Ctrl + A, Ctrl+ C, Ctrl+N, Ctrl+V...he..he..apal gak tuh...maksudnya kita copy semua, trus kita buka file baru trus kita paste...

oiya, rubah menjadi greyscale ya...

4. pada file baru tersebut, kita buat tambahan gaussian blur, dan kita simpan dengan nama "dis.psd" atau terserah nama yang anda inginkan...


6. tutup file baru tersebut, kita sudah tidak perlu mengeditnya lagi...kemudian kembali ke file bendera kita..

7. pada layer garis-garis kita tambahkan efek stylize>emboss..


8. kemudian, kita aktifkan layer merah-putih bendera kita, dan tambahkan efek filter>distort>displace, untuk file distort-nya kita gunakan file dis.psd, yang telah kita buat tadi



9. setelah itu kita ubah blending mode-nya layer garis-garis tadi dari normal  menjadi multiply


10. atur levelnya...


11. jadi deh,,,(^^,)

[+/-] Selengkapnya...

  ©Tentang ku Andrey Hutapea.